Dakwah  

Daftar Khatib dan Imam Shalat Idul Adha dari Pengurus DPD Majelis Dai Muda Sinjai

Dokumentasi saat pelantikan pengurus DPD Majelis Dai Muda Sinjai di Aula Kantor Bupati Sinjai beberapa waktu lalu. Doc

Bulukumbapos.com – Menjelang hari raya Idul Adha 1444 H/2023 M yang tinggal beberapa hari, jajaran pengurus DPD (Dewan Pengurus Daerah) Majelis Dai Muda Kabupaten Sinjai merilis daftar Khatib dan Imam Shalat Idul Adha kepada Bulukumbapos.com, Ahad (25/6/2023).

Ketua DPD Majelis Dai Muda Sinjai melalui Sekertaris Umumnya A. Muhammad ilham menyampaikan; “Teman-teman Pengurus Majelis Dai Muda Sinjai yang bertugas sebagai dan Imam Idul Adha tersebar di beberapa wilayah di Kabupaten Sinjai, Bulukumba, Bone dan beberapa daerah lain,”.

List Nama Khatib dan Imam Idul Adha 1444 H;

  1. Kamaruddin MS S.Ag., M.Pd ,
    Khatib di Masjid Nurul Amin, Desa Bukit Harapan Kec.Gantaran Kab.Bulukumba.
  2. Resky Achmad Yusuf, S. Sos di Masjid Nurul iman Malimongeng Kec. Salomekko Kab. Bone
  3. Tamsil S.Sos., M.Sos, Khatib dan Imam di Masjid Nurul Janna Hoddi Kab. Sinjai.
  4. M.Irfan S.Ag ,Khatib dan Imam di Masjid Nurul Mahdi, Desa Sukamaju Kec.Tellulimpoe Kab.Sinjai
  5. Khairul Mutahhir, Desa Sukamaju Kec.Tellulimpoe, Kab.Sinjai
  6. Munawwirul al-Maarif S.Ag, Masjid Tariqul Jannah, Kel.Bongki, Kec. Sinjai Utara Kab.Sinjai
  7. Ashabul Firdaus, Khatib dan Imam Masjid Nurmita, BTN Lappa Mas 5 Sinjai Utara
  8. Ishaq Amir S.Pd, Imam di Masjid Nairul Maram Sinjai Utara, Kab.Sinjai
  9. Ardi, khatib dan Imam di Masjid Assalam,Tarakan Timur.
    Kota Tarakan,Kalimantan Utara.
  10. Arinal Hidayah Amsur, Khatib dan Imam di Masjid Raayatul Hidayah, Biringngere Sinjai.
  11. Fajaruddin, Khatib dan Imam di Masjid Lappa Mas 3 Sinjai.
    (Penulis: Ikhwan)
    Editor: Redaksi
Exit mobile version